MASIHKAH WINDOWS DIPERLUKAN?


Akhir-akhir ini banyak sekali sistem operasi berbasis open source bermunculan. Dan memang sistem operasi open source ini jauh lebih baik daripada yang mainstream(Windows). Dari sisi harga memang jauh lebih murah dan efisien serta dari sisi keamanan jauh lebih aman daripada Windows.
     Tetapi masihkah Windows diperlukan? Ya kemungkinan masih diperlukan karena kemudahan pengoperasiannya. Kebanyakan orang di seluruh Dunia menggunakan Windows karena pengoperasiannya yang mudah, harga yang mahal karena harga mahal jaminan bagus, & banyak software yang mendukung. Tapi akankah meraka beralih ke Linux, sistem operasi berbasis open source yang Fenomenal ini.
     Sebagian orang menganggap Linux itu sistem operasi yang kurang bagus karena mereka melihat harga-nya yang murah bahkan gratis karena harga mahal jaminan bagus & banyak software yang tidak mendukung (tapi jika kita install Wine maka semua program yang bias berjalan di Windows maka bias berjalan di Linux) serta pengoperasiannya yang rumit. Tapi dari sisi keamanan Linux itu jauh lebih kuat daripada Windows. Tapi jangan santai dulu bos, karena Linux juga bisa terserang Malware, tetapi tak usah ragu / takut ada kok Anti Virus yang berbasis open source yang bernama Clamav khusus untuk Linux.
     Jadi dari kesimpulan diatas menurut anda masihkah Windows dibutuhkan?

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

2 Responses to "MASIHKAH WINDOWS DIPERLUKAN?"

  1. Ga butuh Windows, 2 tahun ane mau migrasi Linux dengan sedikit "susah payah" dan sekarang ane tau apa yang bikin Linux lebih hebat daripada windows!
    1. Tampilan.
    Default compiz kepasang aja, windows udah kalah jauuuuuuhh, apalagi kalau desktop cube diaktifin. Ane berani taruhan bentar lagi windows niru. Asal tau aja, transparansi windows 7 kalau ga niru dari linux dari mana lage?
    2. Keamanan.
    Masih nomer 1, entah online atau offline. Ada malmware? Emang ada tapi tetep aja susah, karena linux distronya seabrek. Mau tau? Security sistem windows 7 tuh niru dari linux, mengenai administrator privileges-nya.
    3. Stabilitas.
    Dua tahun ane pake linux, baru kurang dari 10 kali laptop ane hang. Karena linux memanajemen thread dengan sangat baik. Umpama kamu jalanin 4 program A, B, C, D. Program A crash, yang C, D, E tetep lancar karena thread sendiri-sendiri. Windows belum niru nih.
    4. Software.
    Kalau pake windows, bingung nyari software dah gitu ama crack-nya. Linux? Masuk aja Ubuntu Software Manager (Ubuntu), tinggal pilih deh. Gratis maning.
    5. Support.
    Nemu bug di windows? Tunggu sampai microsoft launch fix updatenya. Linux? Laporin aja di Launcpad, liat respons dari developer ma user di seluruh dunia.

    Masih banyak lagi boz, ane males nulis. Dengar windows aja jadi sebel. Apalagi kalau masih ada yang banggain itu. Walah!

    BalasHapus
  2. Oh gitu tah mas??? Memang windows 7 tampilannya rada2 mirip dengan Linux Ubuntu dan Mac OS X. Tapi menurut anda apakah windows masih diperlukan???

    BalasHapus

Ayo Komentar. Karena Komentar Anda Begitu Berharga. :)