Microsoft Streetside Siap Saingi Google Street View



Google Street View sekarang ini akan memiliki musuh baru yang bernama Streetside buatan Microfost. Layanan ini sudah diluncurkan di 65 kota di Amerika Utara dan saat ini streetside sudah mengambil foto di beberapa wilayah di London, Inggris. Dan Menurut Microsoft Streetside Siap Saingi Google Street View.
            Streetside hanya menyediakan foto-foto dari kawasan umum tidak seperti streetview sehingga Microsoft mengklaim akan mengurangi resiko yang berkaitan dengan privasi. Pihak Microsoft sendiri berkata bahwa, “Kami tidak merekam jalan. Kami yakin akan lebih aman merekam pusat kota dimana banyak orang yang membutuhkan informasi berbagai layanan.”
            Dan Microsoft sendiri juga berupaya menghindari masalah privasi lain yang dihadapi Google, yang terkait dengan pengumpulan data WiFi. Dan pihak Microsoft sendiri memutuskan untuk menunda pwngumpulan data WiFi dikarenakan kami ingin melakukan dengan cara yang benar.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Microsoft Streetside Siap Saingi Google Street View"

Posting Komentar

Ayo Komentar. Karena Komentar Anda Begitu Berharga. :)