Anak Muda Lebih Mengenal Jejaring Sosial daripada Orang Tua



Jejaring sosial merupakan tren kehidupan masa kini, terutama bagi anak remaja. Seorang remaja akan dianggap ketinggalan jaman jika tidak memiliki identitas di jejaring sosial (akun jejaring sosial). Selain itu juga menurut analisis saya, sebagian besar anak muda lebih mengenal jejaring sosial daripada orang tua.

            Hal ini dikarenakan, orang tua itu lebih berfokus terhadap karir sehingga mereka itu jarang mengetahui berbagai informasi tentang dunia teknologi dan juga dilingkungan kerja mereka sangat sekali dilarang bermain handphone. Sedangkan anak muda karena lingkungan pergaulan mereka yang ingin serba tahu dan tak ingin ketinggalan maka mereka bisa tahu segalanya.
            Sedikit sekali orang tua yang memiliki akun di jejaring sosial, kecuali jika mereka itu berprofesi sebagai Selebriti, Politikus, Guru Teknologi, Ilmuwan, Karyawan Teknologi, dan Polisi. Selain itu juga, hampir semua orang tua di dunia ini tidak mengetahui apa yang dilakukan anaknya di jejaring sosial?
Maka awasilah anak anda dalam menggunakan jejaring sosial terutama jika anak anda masih kecil. Jika anak anda ingin aman dalam menggunakan jejaring sosial anda wajib membaca tips ini.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Anak Muda Lebih Mengenal Jejaring Sosial daripada Orang Tua"

Posting Komentar

Ayo Komentar. Karena Komentar Anda Begitu Berharga. :)