1. @bukanTMCpolda, akun humor yang satu ini sungguh unik. Walau terbilang tidak terlalu aktif nge-tweet, tapi guyonannya menggelitik perut. Akun ini khusus memberikan guyonan seputar lalu lintas, dari kejadian-kejadian yang sering terjadi pada lalu lintas sehari-hari justru muncul berbagai gombalan dan guyonan renyah.
_on_Twitter.png)
2. @tawatweet, akun humor yang satu ini cenderung membahas apa saja dalam berbagi guyonan.@tawatweet berbagi berbagai guyonan dalam berbagai konteks, mulai dari sindiran hingga gombal-gombalan yang membuat kita geli sendiri.
_on_Twitter.png)
3. @TheSalahGaul, akun ini lebih tepatnya adalah akun nyinyir tapi bisa membuat Anda terbahak-bahak. Gaya bahasa khas anak muda dan guyonan seputar keseharian ABG (anak baru gede), membuat akun ini makin asyik untuk disimak.

4. @jokefisien, akun dengan bio “Mari berhemat, termasuk ketika melucu. Sekian” membuktikannya dengan lugas di setiap 140 karakter yang bisa digunakannya untuk mengocok perut.
_on_Twitter.png)
Anda cukup memantau linimasa mereka atau malah bisa ikut menyumbangkan guyonan. Semoga bermanfaat.
0 Response to "4 Akun Twitter Paling Gokil yang Bisa Membuat Kita Tertawa"
Posting Komentar
Ayo Komentar. Karena Komentar Anda Begitu Berharga. :)